Liga 1 Shopee sudah mendekati akhir kompetisi semakin menhadirkan persaingan yang ketat. Jumat,(06/12/2019) bertempat di Segiri Stadium Borneo akan menjamu TR-KABO. Borneo yang bertekad mengakhiri musim dengan menempati posisi runner up harus mampu tampil lebih konsisten dalam menjaga penampilan nya. TR-KABO bernasib lebih buruk di putaran kedua dan barus saja memutuskan kerjasama dengan Rahmad Darmawan.
Perfoma Kedua Tim Borneo Vs TR-KABO
Borneo yang di laga kandang terakhir nya harus menelan kekalahan tentu tidak ingin kembali terjadi pada tim nya kala bertemu TR-KABO. Borneo harus mengembalikan keangkeran Segiri Stadium dengan mengalahkan TR-KABO. Mario Gomez bisa memanfaatkan terpuruk nya kondisi mental TR-KABO dalam upaya meraih tiga poin. Skuad yang dalam keadaan fit tentu membuat Gomez memiliki pilihan dalam menurunkan line up terbaik nya di laga ini. Conti tampak nya kembali menjadi predator utama di depan dengan Puhiri, Renan da Sikva dana Umanailo sebagai pendukung. Gelandang serang Renan da Silva yang sudah mencetal 11 gol di musim ini harus menunjukan kualitas kembali setelah dalam beberapa laga terakhir gagal mencatat nama nya di papan skor. Renan da Silva bersama Conti menjadi dua pemain yang di harapakan berada dalam kondisi 100% membawa klub nya meraih hasil maksimal.
TR-KABO menurun drastis perfoma nya dan klub saat ini bisa terancam degrasasi jika terus gagal meraih kemenangan di sisa laga. Kondisi tersebut membuat klub harus memecat Rahmad Darmawan meski di putaran pertam tim nya tampil luar biasa. Melawan klub asal pulau Kalimatan Borneo para pemain di hadapkan lagasulit bagi perjuangan tim kembali ke jalur kemenangan. Ciro yang sudah kembali mencetak gol setelah mengalami krisis gol di harapkan kali ini kembali menunjukan ketajaman nya. Ciro berharap diri nya kali ini bisa membawa klubnya menhentikan rentenan hasil buruk yang sedang di alami klub nya. TR-KABO wajib menang meski tampil di kandang lawan untuk menaikan kembali percaya diri tim menhadapi laga musim ini.
Prediksi Line Up
Borneo (4-2-3-1)
Pandeynuwu
Suruan – Guseynov – Diansyah – Rachman
Alsina – Samma
Puhiri – Renan da Silva – Umanailo
Conti
TR-KABO (4-3-3)
Amiruddin
Lestaluhu – Garba – Beknazarov – Yagalo
Febrianto – Farfait – Triaji
Saha – Wornsiwor – Ciro
Prediksi Skor
Borneo 1 – 1 TR-KABO