Di Matchday ketiga Copa Amerika 2019 akan mempertemukan Chile dengan Uruguay. Laga ini akan sangat seru, pasalnya kedua tim sama-sama memiliki pemain hebat yang berlaga di liga-liga top Dunia. Dalam laga ini Chile akan menjamu Uruguay di, Estadio Jornalista Mario Filho, pada tanggal 25 Juni 2019, pukul 06.00 WIB. Pertandingan ini akan sangat sulit untuk memprediksi tim mana yang akan meraih kemenangan. Akan tetapi para pencinta bola memfavoritkan Uruguay yang akan meraih kemenagan pada laga Super Big Match ini.
Kondisi Kedua Tim Chile Vs Uruguay
Chile tampil sangat memukai pada ajang Copa Amerika 2019 kali ini. Pasalnya tim asal benua Amerika Selatan ini berhasil meraih 2 kemenangan. Kemenangan pertama pada saat melawan Jepang, yang dimana mereka berhasil mencetak 4 gol tanpa balas dan di laga kedua Chile berhadapan dengan Ekuador dengan skor 1 – 2. Dalam laga tersebut Alexis Sanchez kembali menjadi pahlawan bagi Chile karena permain Manchester United ini berhasil mencetak gol keduanya di menit ke-51, gol yang dilancarkan oleh Sanchez berhasil membawah Chile meraih poin penuh atas Ekuador. Dalam laga melawan Uruguay nanti, pelaltih Chile Reinaldo Rueda akan menurunkan skuad terbaiknya denga formasi 4-3-3. Pelatih yang berusia 62 tahun ini akan mengandalkan Arturo Vidal sebagai pengatur serangan, sementara di posisi sayap Chile akan ditempati oleh Alexis Sanchez dan Fuenzalida, sementara di sisi penyerang depan Eduardo Vargas diharapkan tetap tampil dengan performa yang sama, pasalnya pemain yang satu ini memiliki kemampuan Finishing yang sangat bagus. Jika dalam laga ini para pemain Chile tampil dengan performa apiknya maka mereka akan meraih kemenangan pada laga ini.
Uruguay memang tidak tampil sebaik Chile, akan tetapi Uruguay tetap menjadi tim terkuat di Group C karena mereka memiliki pemain yang memang lebih baik dari Chile. Pada laga kemarin Uruguay tertahan imbang oleh Jepang dengan skor akhir 2-2. Pada laga tersebut Uruguay tampil menekan sejak menit awal, akan tetapi Kiper Jepang Kawashima berhasil menjadi pahwalan Jepang pada laga itu karena mampu menahan serangan beruntun dari Suarez dan Cavani. Dalam laga tersebut Uruguay turun dengan formasi 4-4-2 yang dimana Suarez dan Cavani merupakan senjata utama Uruguay di lini depan. Uruguay memiliki kans menang atas Jepang akan tetapi nasib berkata lain, alhasil Eddison Cavani dkk harus puas membawa pulang 1 poin. Pada laga melawan Chile, Uruguay dipastikan tampil habis-habisan demi meraih poin penuh agar Uruguay dapat lolos ke babak selanjutnya.
Starting Line Up
Starting XI Chile 4-3-3 : Arias – Beausejour – Maripan – Medel – Isla – Arturo Vidal – Erick Pulgar – Aranguiz C – Sanchez A – Eduardo Vargas – Fuenzalida.
Starting XI Uruguay 4-4-2 : Muslera – Caceres – Gimenez – Godin – Laxalt – Nandez – Torreira – Bentancur – N. Lodeiro – Suarez – Cavani.
Prediksi Skor
Chile 1 – 2 Uruguay