Borneo berhadapan PSS Sleman dalam lanjutan Liga 1 Shopee matchday ke 12 akhir pekan ini. Dua tim yang membuat kejutan di awal musim ini mampu bertengger di papan atas klasemen sementara akan saling baku hantam demi meneruskan trend positif. Borneo yang menjadi tuan rumah sedikit lebih di unggul kan atas tim promosi musim ini PSS Sleman meski kejutan bisa saja terjadi di laga ini melihat potensi yang di tunjukan PSS Sleman yang menjadi tim promosi paling impresif di musim ini. Kedua pelatih di yakini sudah memyiapkan startegi khusus agar tim nya mampu meraih hasil terbaik.
Borneo – Rentenan hasil positif yang di tampil kan oleh Borneo mampu membawa tim berada di peringkat 6 klasemen sementara mengoleksi 15 poin. Menjalani laga terakhir dengan tensi tinggi melawan Persela yang berakhir 2 – 2 masih meninggalkan sedikit kontrovesial di laga tersebut. Pada akhir pekan ini menjamu tim kuat PSS Sleman, pasukan Mario Gomez tentu tidak ingin hasil positif nya terhenti dan mengimcar kemenangan di laga tersebut. Turun dengan kepercayaan diri tinggi dan mendapat dukungan penuh dari ribuan supoter yang hadir rasa nya tidak berlebih jika banyak yang menilai Borneo bakal mampu menang atas PSS Sleman, Kombinasi Renan SIlva dan Terens Puhiri bakal menjadi momok menakutkan bagi pertahanan PSS Sleman. Kembali bermain nya striker Matias Conti juga menambah tajam lini depan tim untuk bisa menjebol gawang PSS Sleman dan merngusur posisi lawan nya hanya berada satu tingkat di atas Borneo.
PSS Sleman – Elang jawa mampu menjadi salaha satu kuda hitam di musim ini dengan berada di peringlat ke 5 klasemen setelah secara mengejutkan mampu meraih kemenangan atas tim kuat Madura United di Gelora Madura Stadium dengan skor tipis 0 – 1 melalui gol tunggal dari Zahrul Milla di menit 63 babak kedua. Sebuah kemenangan yang langsung membuat suka cita seluruh tim dan siap tempur dalam menghadapi laga ketat akhir pekan ini dengan bertandang ke markas Borneo. Berada dalam kepercayaan diri tinggi Skuat Elang Jawa tentu tetap waspada akan perfoma tuan rumah yang di musim ini cukup stabil. Seto Nurdiantoro tetap memberi semangat bagi tim nya dan motivasi kuat agar seluruh pemain mampu kembali menampilkan permainan terbaik dan bisa membawa minimal 1 poin dari Segiri Stadium.
Prediksi Line Up
Borneo (4-4-2)
Argawinata
Rachman – Michiels – Guseymov – Widansyah
Umanailo – Pasamba – Lasut – Da SIlva
Puhiri – Conti
PSS Sleman (3-4-3)
Pramana
Ramadhan – Ciptady – Nirwanto
Mustaine – Ferreira – Batata – Milla
Rachaman – Bokhashvili – Yusgiantoro
Prediksi Skor
Borneo 1 – 1 PSS Sleman