Eredivisie akhir pekan ini kembali bergulir dengan duel antara dua klub papan bawag RKC Waalwijk melawan Den Haag. Kedua klub bertekad bangkit setelah jeda kompetisi selama dua pekan lebih. Kemenangan sudah tentu menjadi incaran utama bagi RKC Waalwijk dan Den Haag. Potensi berakhir imbang juga cukup besar pada bentrokan kali ini.
Perfona Kedua Tim RKC Waalwijk Vs Den Haag
RKC Waalwijk saat ini berada pada peringkat 14 dengan mengantongi 12 poin dari 14 laga. RKC Waalwijk tentu ingin mengawali laga pertama pada tahun 2021 dengan permainan apik. Tiga poin dari laga ini cukup berpeluang bagi RKC Waalwijk asal tim nya mampu menampilkan perfoma yang lebih baik. Menerapkan 4-3-3 lini depan kali ini akan bertumpu pada Daneels, Stokkers dan Ngonge. Gelandang Van der Venne akan menjadi playmaker tim dalam menhadirkan kreavistas bagi permainan tim nya. RKC Waalwijk harus benar-benar memanfaatkan status tuan rumah nya dengan menunjukan permainan apik agar bisa memastikan tim nya mampu meraih poin.
Den Haag menjadi salah satu klub yang tampil buruk musim ini dan bercokol pada zona merah. Baru mengantongi satu kemenangan dari 14 laga Den Haag tentu harus memperbaiki kinerja tim nya pada tahun 2021 ini. Memulai laga dengan mengunjugi markas RKC Waalwijk akhir pekan ini Den Haag berambisi menuai poin penuh. Dengan kekuatan skuad yang tidak jauh berbeda Den Haag akan tampil dengan skema menyerang 4-3-3. Pelatih Brood menharapkan pemain nya bisa lebih baik dalam hal kerjasama serta efektif pada penyelesain akhir. Den Haag akan mencoba segala cara agar tim nya bisa menuai hasil bagus atau setidaknya tim nya tidak mengalami kekalahan.
Prediksi Line Up
RKC Waalwijk (4-3-3)
Lamprou
Bakari – Meulensteen – Nieuwpoort – Quasten
Van der Venne – Anita – Tahiri
Ngonge – Stokkers – Daneels
Den Haag (4-3-3)
Koopmans
Faye – Kemper – Del Fabro – Van Ewijk
De Boer – Pascu – Besuijen
Kishna – Kramer – Bourard
Prediksi Skor
RKC Waalwijk 1 – 1 Den Haag