Jornada 9 La Liga tuan rumah Sevilla akan menjamu Osasuna di Ramon Sanchez Pizjuan. Laga ini akan sangat penting kedua tim terutama Sevilla yang perfoma sedang menurun. Sevilla wajib menang pada laga ini dengan cara menyakinkan. Osasuna yang berada di posisi lebih tidak akan memberi laga yang mudah bagi Sevilka sebab tim nya juga ingin menebus hasil negatif pekan lalu.
Perfoma Kedua Tim Sevilla Vs Osasuna
Sevilla mengalami kendala besar pada perfoma nya saat ini dan tim nya kembali menelan kekalahan ketiga beruntun nya di La Liga. Hasik yang diperoleh Sevilla secara tidak langsung membawa klub nya turun ke papan bawah klasemen. Terdapat masalah krisis percaya diri yang sedang dialami oleh para pemain Sevilla. Menjalani laga akhir pekan ini Sevilla yang kembali menjadi tuan rumah tentu harus mampu menhentikan catatan buruk nya. Lopetegui mengintruksikan para pemain nya untuk bisa bangkit dengan menunjukan kualitas terbaik tim nya di setiap lini. Kegagalan di laga melawan Osasuna bisa saja membawa Sevilla turun ke zona merah dan Lopetegui semakin dalam tekanan.
Perfoma bagus Osasuna terhenti pada laga pekan lalu atas tamu nya Atletico Madrid. Osasuna tidak mampu meredam permainan Atletico Madrid dan menerima kekalahan 1 – 3. Arrasate merasa tim nya tidak perlu merasa kecewa dengan kekalahan tersebut dan hanya harus fokus pada laga pekan ini, Melawan salah satu klub besar Spanyol Sevilla maka Arrasate ingin tim nya tetap menunjukan perfoma terbaik. Sedikit perubahan pada line up utama akan dilakukan oleh Arrasate terutama di lini serang tim nya. Osasuna bisa saja mendulang poin dari laga tandang bila tim nya mampu memanfaatkan kondisi sulit yang sedang di alami oleh tuan rumah Sevilla.
Prediksi Line Up
Sevilla (4-3-3)
Vaclik
Acuna – Carlos – Kounde – Navas
Rakitic – Gudelj – Jordan
Haddadi – De Jong – Ocampos
Osasuna (4-4-2)
Herrera
Roncaglia – Garcia – David Garcia – Cruz
Garcia – Moncyola – Oier – Torres
Budimir – Gallego
Prediksi Skor
Sevilla 2 – 1 Osasuna