Prediksi Bola Atletico Mineiro Vs CSA 3 Juni 2019

Prediksi Bola Atletico Mineiro Vs CSA 3 Juni 2019

Atlético Mineiro secara mengejutkan kalah ketika bertandang ke markas Gremio, pada laga lanjutan Serie A Brazil matchday ke-6. Mineiro yang sangat diunggulkan kala itu, harus tertunduk pasca dikalahkan dengan skor tipis 1-0. Kekalahan tersebut membuat Mineiro gagal menempel ketat Palmeiras yang saat ini kokoh di puncak klasemen Serie A Brazil, dengan keunggulan 4 poin. Dalam laga lanjutan ke-7 akhir pekan ini, Mineiro akan bertemu dengan CSA dalam partai kandang, mereka akan menjamu CSA di Arena Independência, pada 3 Juni 2019, pukul 5.00 WIB. Atlético Mineiro tentu menatap laga kontra CSA ini sebagai kesempatan emas untuk menambah raihan poin, pasalnya CSA merupakan tim dengan kualitas dan daya saing yang berada dibawah mereka.

Kondisi Skuad Atletico Mineiro Vs CSA 3 Juni 2019

Atlético Mineiro secara mengejutkan kalah dari Gremio pada laga sebelumnya, kekalahan dalam laga tandang tersebut membuat Palmeiras yang semula hanya unggul 1 poin, kini kokoh di posisi puncak dengan keunggulan 4 poin atas Atlético Mineiro. Atlético Mineiro sendiri duduk di peringkat ke-2 di klasemen Serie A Brazil saat ini, Atlético Mineiro mengumpulkan 12 poin hasil dari 4 kemenangan dan 2 kekalahan dalam 6 laga yang sudah dijalani. Atlético Mineiro juga memiliki catatan produktifitas 8 gol, berbanding kebobolan 7 gol. Atlético Mineiro baru saja menjalani laga di ajang CONMEBOL Sudamericana, atau setara dengan Liga Europa di benua Eropa. Atlético Mineiro menang atas U La Calera dengan skor 1-0 dalam laga tersebut dan berhak lolos ke babak 16 besar. Atlético Mineiro menurunkan formasi andalan mereka, 4-2-3-1 dalam laga kandang kontra La Calera dan sukses mendominasi pertandingan sejak menit awal. Atlético Mineiro bermain sangat baik di area lini tengah dan pertahanan, dimana duet bek tengah Igor Rabella dan Leonardo Silva mampu mematahkan serangan pemain lawan dengan sangat baik. Kedua bek sayap Atlético Mineiro, Patric dan Fabio Santos juga bermain sangat aktif untuk membantu penyerangan dengan menusuk dari sisi sayap, disamping tugas utama sebagai pemain bertahan. Atlético Mineiro mencetak gol semata wayang melalui sontekan Alerrandro dari jarak dekat, yang masuk menggantikan Ricardo Oliveira. Atlético Mineiro memiliki penguasaan bola sebesar 65% berbanding kebobolan 35%.

CSA adalah tim asal zona degradasi, yang hingga memasuki laga ke-7 ini, masih berstatus sebagai tim dengan produktifitas gol paling rendah di Serie A Brazil. CSA hanya mampu mencetak 2 gol dari 6 laga yang sudah mereka mainkan, sementara gawang CSA sudah dibobol 7 kali oleh tim lawan. Produktifitas gol yang buruk tersebut membuat CSA 3 kali tertahan imbang, kalah 1 kali dan menang 1 kali. CSA sebelumnya berhasil menang atas Goias yang merupakan tim asal peringkat ke-10 klasemen Liga Brazil. Dalam laga kontra Goias, CSA tampil sebagai tim tuan rumah, namun mereka kalah dalam hal dominasi penguasaan bola dan penyerangan dari skuad Goias. Kembali tampil buruk di area lini tengah mereka. Performa Nilton, Naldo dan Matheus yang tak lain merupakan pemain utama CSA di sisi lapangan tengah masih buruk dan kondisi membuat Goias mampu tampil medominasi dan menekan di sepanjang laga. Untungnya, kiper Jordi yang bertugas di bawah mistar gawang CSA tampil sangat baik. Jordi melakukan 5 penyelamatan gemilang dalam laga tersebut dan membuat gawang CSA tetap steril kendati bermain dibawah tekanan. CSA sendiri akhirnya sukses mencetak gol, pasca memanfaatkan kelengahan barisan pertahanan Goias di menit ke-62. Bermula dari sapuan jauh barisan pertahanan CSA, bola didapatkan oleh Fabiano yang menunggu di posisi penyerangan. Tanpa disadari oleh barisan pertahanan Goias, Maranhao yang beroperasi di sektor sayap penyerangan CSA merengsek masuk ke pertahanan mereka.

Prediksi Line Up

Atlético Mineiro

Victor

Patric – Leonardo Silva – Igor Rabello – Fabio Santos

Jose Welison – Elias

Luan – Juan Cazeres – Geuvanio

Alerrandro

(4-2-3-1)

CSA

Jordi

Apodi – Gerson – Luciano – Carlinhos

Naldo – Nilton

Didira – Matheus Savio – Maranhao

Patrick Fabiano

(4-2-3-1)

Prediksi Skor

Atlético Mineiro 3 – 1 CSA