Premier League Diharapkan Bisa Bergulir Bulan Juni

Premier League Diharapkan Bisa Bergulir Bulan Juni

Musim ini kompetisi sepakbola masih berusaha untuk bisa kembali dilanjutkan. Kompetisi Premier League menjadi salah satu yang sedang merencanakan agar sisa pertandingan musim ini bisa diselesaikan. Para pihak terkait sudah mengelar rapat dan memutuskan kompetisi bisa terlaksana pada bulan juni ini.

Kompetisi yang awal nya sudah terhenti dari bulan maret ini rencana nya masih belum bisa dipastikan. Pihak Premier League berharap situasi bisa kembali lebih baik dan kompetisi bisa kembali digelar. Meski begitu semua nya tetap harus menunggu hingga keadaan memang sudah benar-benar aman.

Berdiskusi Dengan Pihak Pemerintah

Para wakil dari klub serta pihak penyelenggaran sudah siap melakukan diskusi dengan pihak permerintah untuk membahas rencana ini. Dari pemerintah sebenarnya juga telah memberi pernyataan jika pihak nya siap mendukung apa yang ingin dilakukan oleh pihak Premier League. Pemerintah berharap segala nya bisa berjalan lancar agar kompetisi bisa kembali dinikmati.

Pemerintah juga ingin segala sesuatu nya disiapkan secara maksimal dan sesuai dengan prosedur kesehatan. Setiap klub harus melakukan ujicoba kesehatan dan mengelar laga secara tertutup dengan hanya bisa disaksikan di layar televisi. Hal ini harus dilakukan demi menjaga penyebaran virus corona lebih luas lagi. Dengan mengelar laga tanpa penonton maka setiap pendukung klub bisa menyaksikan seru nya pertandingan di rumah mereka masing-masing.

Kembali Mengelar Rapat

Penyelenggaran Premier League dan semua wakil klub akan kembali mengelar rapat setelah mendapat persetujuan dari pihak pemerintah. Kelanjutan kompetisi musim ini yang rencanan nya akan di mulai pada bulan juni maka klub bisa berlatih di pertengahan bulan Mei. Mengelar latihan juga tetap harus mementingkan pemeriksaan secara teratur.

Jika sudah bisa berlangsung secara lancar dalam melakukan persiapan latihan di bulan Mei maka kemungkinan kompetisi digelar kembali cukup besar. Dengan sistem keamanan yang terbaik maka kompetisi Premier League bisa kembali berlangsung di bulan Juni. Kondisi yang tentu sangat ditunggu seluruh pendukung klub yang tidak sabar menyaksikan klub kesayangan nya kembali bertanding.